Statistik LINE dotsemarang Bulan November 2022

Meski Line kurang menarik untuk alat pemasaran konten, tapi keberadaannya tetaplah potensial. Oh ya, sekarang kami tidak menggunakan Line yang biasa. Melainkan halaman official resmi. Mirip seperti akun Facebook biasa dan fans page. Nah, kami ada di fans page-nya tersebut. Sudah follow? Menutup bulan November, jumlah pengikut Line Official Account dotsemarang memiliki 5 Pengikut (followers) dan 1 teman (following). Ternyata tidak mudah mendapatkan 5 pengikut ini. Apalagi bukan akun Line normal pada umumnya. Meski begitu, dari waktu ke waktu, konten yang kami bagikan sudah mulai mendapatkan impresi yang lumayan. Awal-awal, impresi kami malah kebanyakan kosong. Sekarang, bisa mencapai 20-an. Yah, masih terus berjuang 😅 Gratisan Karna menggunakan akun gratisan, nama id Line dotsemarang tidak bisa dikustomisasi seperti media sosial lainnya yang menggunakan dotsemarang. Nama id Line dotsemarang adalah @297bwlrb yang terdiri dari angka dan huruf. Bila tidak ingin ribet saat kamu mencar...